Perpisahan SMP Raden Fatah Cimanggu 2010-2011 (Part 2)
Sayonara... Sayonara... Sayonara...
Senandung lagu itu kini telah bergema kembali di sekolah tercinta SMP Raden Fatah Cimanggu, dengan berakhirnya proses kegiatan belajar mengajar kelas IX tahun ajaran 2010-2011, terutama lepas dari perjuangan anak-anak bergulat menghadapi soal-soal Ujian Nasional (UN), dan seiring langkah-langkah masa, kini...